Alex Marquez Terkejut Bisa Naik Podium di MotoGP Jerman 2024 0 09.07.2024 06:10 Sindonews Pembalap Gresini Ducati, Alex Marquez, tak menyangka bisa finis di posisi ketiga pada balapan utama MotoGP Jerman 2024.