Jokowi Tegaskan Keppres Pencopotan Hasyim Asy'ari dari Ketua KPU Masih Proses
Presiden Jokowi menyebut bahwa Keppres terkait pemberhentian Hasyim Asy'ari dari jabatan Ketua KPU akibat terbukti melanggar kode etik masih dalam proses.