Polisi Tetapkan 1 Tersangka Baru Pembakaran Rumah Wartawan di Karo, Perannya Pemberi Perintah
Penyidik Polda Sumatera Utara berhasil menetapkan seorang tersangka baru dalam kasus pembakaran rumah wartawan Riko Sempurna Pasaribu di Kabupaten Karo, Sumatera Utara.